Kamis, 14 Agustus 2014

tau gak bahaya manahan bersin


biasanya jika kita ingin bersin kita menahan bersin dengan menekan hidung sehingga tidak jadi bersin, tapi menahan bersin itu sangat berbahaya loh. Dan tau gak ternyata udara yang keluar saat kita bersin bisa lebih cepat dibanding kecepatan berlari cheetah.

kecepatan bersin bisa mencapai 150 kilometer per jam. Angka ini lebih cepat dibandingkan dengan kecepatan tertinggi lari cheetah yang hanya mencapai 149 kilometer per jam. Jadi saat kita menahan bersin sama saja kita menahan cheetah yang sedang berlari dalam kecepatan tinggi. bayangkan saja rasanya kayak apa.

Ada beberapa bahaya menahan bersin yaitu
1. Bisa menyebabkan patah tulang di tulang rawan hidunng
2. Mimisan 
3. Pecah gendang telinga
4. Gangguan pendengaran
5. Vertigo
6. Retina terlepas atau mengalami emfisema

Setelah tau bahayanya bersin,  jadi jangan coba coba menahan bersin yah teman.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar